Setelah kegiatan Penyuluhan, penyemprotan disinfektan, pendirian posko dan pembagian Hand Sanitizer Adapun program lanjutan berupa masker serta vitamin.
Kepala Desa Penandingan Sismantoro
Pantauan media ramaonline jumat 17/04 siang.
Kepala desa beserta perangkatnya, bhabinkamtibmas, melanjutkan pemberian masker, serta vitamin kepada warga desa penandingan dengan mendatangi satu-persatu rumah warga untuk di berikan langsung kepada warga.
Penyuluhan pembagian masker
Siman Toro kepala desa penandingan menjelaskan.
Kami tetap mengikuti abah-abah dari pemerintah, baik secara administrasi maupun realisasinya, beberapa waktu yang lalu kami sudah merealisasikan sejumlah kebutuhan yang berkenaan dengan pencegahan virus corona (Covid-19), hari ini kita melanjutkan dengan memberikan masker dan vitamin ungkapnya.
Ditambahkan “Tujuan pembagian masker dan vitamin ini agar kesehatan dan perlindungan diri dari pada masyarakat desa penandingan jelasnya
Penyuluhan kepala desa
Selain itu, “harapan kami sebagai pemerintah desa kepada masyarakat, agar sekiranya kita selall mengikuti arahan pemerintah, baik itu larangan ataupun anjuran agar kita terhindar dari bahaya wabah penyakit yang menakutkan ini” tutup Siman Toro kepala desa penandingan.