6 suplemen herbal k-link untuk meningkatkan daya tahan tubuh

1. chlorophyll
Dari sekian banyak tanaman hijau, alfalfa (Medicago sativa) menjadi salah satu tanaman penghasil klorofil terbaik yang kaya akan mineral, seperti kalsium, magnesium, fosfor, kalium, dan besi, serta vitamin A, B1, B2, B6, B12, C, D, E, dan K yang sangat penting untuk memelihara kesehatan dan daya tahan tubuh agar tetap optimal.

2. k-teavigo vitamin C
Vitamin C yang dikenal sebagai vitamin esensial serta mampu larut dalam air juga mempunyai efek sebagai antioksidan ypang luar biasa. Oleh karena itu, kombinasi antara Vitamin C dan Teavigo akan memberikan efek sinergis (saling menguatkan) dalam menjaga kesehatan tubuh secara optimal.

3. k-trecious botanical beverage mix blackcurrant
Spirulina adalah tumbuhan Mikro Ganggang yang telah hidup sejak 3,6 milyar tahun yang lalu. Spirulina merupakan sumber nutrisi alami yang paling lengkap dibandingkan dengan sumber nutrisi lain yang pernah ada.

4. sauda vco
Minyak Habbatus Sauda adalah minyak dari jinten hitam (nigella sativa) mengandung lebih dari 100 zat berkhasiat seperti minyak aromatik, mineral, vitamin dan enzim. Mengandung 58% asam lemak esensial termasuk Omega 3 dan 6 yang meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

5. propolis platinum
Propolis mengandung flavonoid dengan kadar tinggi, yang membantu meningkatkan sistem imun. Flavonoid merupakan komponen tumbuhan yang memiliki sifat sebagai bahan-bahan antijamur, antibakteri, antivirus, antioksidan dan anti-inflamasi yang berkualitas tinggi.

6. susu skim bubuk
Konsumsi rutin kolostrum berfungsi memulihkan dan memaksimalkan sistem kekebalan tubuh

info pemesanan :
wa 081292956407