BANDUNG, KOMPAS.TV – Bantuan yang diberikan Pussenkav Kodiklat TNI AD bersama yayasan dana sosial priangan, masyarakat Tionghoa peduli, seperti sembako, biskuit dan vitamin. Pondok pesantren menjadi salah satu prioritas yang harus dibantu karena terkait dengan keberlangsungan pendidikan. Sebagai warga negara…